TfOlGpM9GSG6BUziGUz5TpOpGY==

Tupoksi Kepsek, Harus Bisa Mengelola Seluruh Aspek Sekolah


Tupoksi Kepsek, Harus Bisa Mengelola Seluruh Aspek Sekolah


Kabupaten Tangerang//jurnalnasional.id,--Sekolah merupakan sarana belajar/mengajar dalam kehidupan berbangsa dan bernegara,  dimana peran pendidik/guru sebagai pengajar bisa dapat memberikan bimbingan belajar kepada siswa, hal ini merupakan tugas rutinitas dari sekolah SMP.N. I Tigaraksa, Kabupaten Tangerang. Dan sekolah ini merupakan sekolah unggulan yang sering kali menjuarai dalam setiap turnament perlombaan antar sekolah. Jumat (13/06/2025)

Asep Spd, sebagai Kepala Sekolah SMPN 1 Tiga Raksa, Menjelaskan kepada awak media dari jurnalnasional.id, bahwa peran tugas pokok/tupoksi seorang kepala sekolah SMP ( Sekolah Menengah Pertama ) itu sangat luas dan beragam, dimana mencakup perencanaan, pengawasan, dan kepemimpinan.

" Secara umum, peran kepala sekolah bertugas untuk memimpin serta mengelola seluruh aspek sekolah, mulai dari pengololaan pengajaran, ketenagaan, kesiswaan, sarana dan prasarana, keuangan, hingga hubungan lembaga pendidikan dengan masyarakat," ucap Asep.

Ditambahkan, bahwa iapun berharap kedepan adanya pengembangan organisasi sekolah sesuai kebutuhan

" menyusun pedoman kerja seperti:  visi/misi, struktur organisasi, jadwal pelaksanaan kegiatan dan rencana Kerja sekolah

Asep juga menjelaskan bahwa lidhership sebagai  kepala sekolah harus dapat berperan menuju pencapaian tujuan yang telah ditetapkan

Kata  Asep lagi, bahwa sebagai Inovator, seorang kepala sekolah bisa berperan dalam mengembangkan dan merupakan inovasi dalam meningkatkan kualitas pembelajaran dan pengelolaan sekolah

(Tutur Hersono)

Komentar0

Type above and press Enter to search.