LEBAK, Jurnalnasional.id / Dalam rangka mendukung Harkamtibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Rangkasbitung AIPTU Rahmat Subiakto,menghadiri rapat pembentukan ronda siskamling.
Di Kampung Papanggo,Desa Mekarsari,Kecamatan Rangkasbitung, Kabupaten Lebak.Senin malam 13 Oktober 2025,pukul.20.00 Wib.
Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Herfio Zaki,.S.I.K,.M.H,melalui Kapolsek Rangkasbitung AKP Adi Irawan,.SH,mengatakan.
"Kita perintahkan Bhabinkamtibmas Polsek Rangkasbitung untuk ikut menghadiri rapat musyawarah terkait pembentukan ronda siskamling di Kampung Papanggo,Desa Mekarsari.
"Selain itu Bhabinkamtibmas juga menyampaikan pesan Kamtibmas kepada warga masyarakat untuk ikut membantu pihak kepolisian dalam rangka mendukung Harkamtibmas di lingkungan," ujarnya.
Komentar0